Buat program untuk menentukan kriteria kegemukan dengan menggunakan Indeks Massa Tubuh (IMT), yang dihitung berdasarkan rumus : IMT = b / t2 dengan b : berat badan (kg) dan t : tinggi badan (m) Kriteria penentuan berat berdasarkan IMT adalah sebagai berikut :

 Buat program untuk menentukan kriteria kegemukan dengan menggunakan Indeks Massa Tubuh (IMT), yang dihitung berdasarkan rumus :

IMT = b / t2 dengan b : berat badan (kg) dan t : tinggi badan (m) Kriteria penentuan berat berdasarkan IMT adalah sebagai berikut :

Nilai IMT

Kriteria

IMT ≤ 18.5

Kurus

18.5 < IMT ≤ 25

Normal

25 < IMT ≤ 30

Gemuk

IMT > 30

Kegemukan (Obesitas)



source code:

 import java.util.Scanner;

public class soal201 {

public static void main(String[] args) {

Scanner input = new Scanner(System.in);

double b ,t ,IMT; // b = berat, t = tinggi , IMT = indeks massa tubuh

System.out.println("Kriteria Kegemukan");

System.out.println("Masukkan Berat anda(kg):");

b = input.nextDouble();

System.out.println("Masukkan Tinggi anda(m) : ");

t = input.nextDouble();

IMT = b / (t * t);


Komentar